PENGARUH TATA LETAK DAN PEGAWASAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT BANK SUMUT CABANG SYARIAH PEMATANGSIANTAR
DOI:
https://doi.org/10.37403/maker.v5i2.116Abstract
Tujuan penelitian ini adalah: 1. gambaran tata letak, pengawasan, dan kinerja pegawai pada PT Bank Sumut Cabang Syariah Pematangsiantar; 2. pengaruh tata letak dan pengawasan terhadap kinerja pegawai pada PT Bank Sumut Cabang Syariah Pematangsiantar. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. pegawai menyatakan tata letak sudah baik, pengawasan sudah baik, dan kinerja pegawai sudah baik; 2. hasil analisis regresi adalah Ŷ = 7,916 + 0,476X1 + 0,521X2, artinya terdapat pengaruh positif dan signifikan antara tata letak dan pengawasan terhadap kinerja pegawai; 3. hasil analisis korelasi diperoleh nilai r = 0,719, artinya terdapat hubungan yang kuat dan positif antara variabel tata letak dan pengawasan terhadap kinerja pegawai pada PT Bank Sumut Cabang Syariah Pematangsiantar baik tidaknya kinerja pegawai di jelaskan 51,8% oleh tata letak dan pengawasan; 4. Hipotesis H0 ditolak, artinya tata letak dan pengawasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada PT Bank Sumut Cabang Syariah Pematangsiantar baik secara simultan maupun secara parsial.
Kata kunci: Tata Letak, Pengawasan, Kinerja Pegawai
References
Bangun, Wilson. 2012. Manjemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga
Gie, The Liang. 2007. Administrasi Perkantoran Modern. Yogyakarta: Liberty
Griffin, Ricky W. 2004. Manajemen. Edisi VII. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Heizer dan Render. 2011. Manajemen Operasi. Jilid 1, Edisi IX. Jakarta: Salemba Empat.
Heizer, Jay dan Barry Render. 2012. Manajemen Operasi. Jakarta: Salemba Empat.
Mathis, Robert L. Dan John H. Jackson. 2006. Human Resource Management (Manajemen Sumber Daya Manusia). Edisi 10. Jakarta: Salemba Empat.
Sukoco, Badir Munir. 2007. Manajemen Administrasi Perkantoran Modern. Surabaya: Erlangga
Surat Edaran Bank Indonesia No.15/4. INTERN tanggal 26 Februari 2013 Tentang Kinerja Karyawan
Sule, E. T., dan Saefullah, K. 2009. Pengantar Manajemen. Edisi 1. Jakarta: Kencana Predana Media Group
Zainal, dkk. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Edisi ke-3 cetakan ke-7. Jakarta: Rajawali Pers
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish in Maker: Jurnal Manajemen agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the jurnal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).